3 Resep Soto Daging yang Lezat dari Berbagai Daerah di Indonesia
Daftar Isi
- 1. Resep soto daging Bandung
- 2. Resep soto daging Betawi
- 3. Resep soto daging Madura
Soto adalah hidangan berkuah khas Indonesia yang memiliki banyak variasi, misalnya saja soto daging. Ada beberapa resep sotodaging sapi dari berbagai daerah di Indonesia.
Apabila Anda menyukai soto daging sapi dengan kuah yang bening dan bercita rasa gurih, Anda bisa mencoba soto daging khas Bandung.
Lihat Juga :![]() |
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Dihimpun dari berbagai sumber, berikut ini tiga pilihan cara membuat soto daging yang bisa Anda ikuti.
1. Resep soto daging Bandung
Soto Bandung memiliki ciri khas kuahnya yang bening dengan potongan daging dan lobak sebagai pelengkapnya. Berikut bahan-bahan dan cara membuatnya.
Bahan:
- 500 gram daging sapi tetelan atau sandung lamur
- 1,5 liter air
- 2 lembar daun salam
- 1 batang serai
- 2 lembar daun jeruk purut
- 1 buah (250 g) lobak putih, kupas, iris tipis
Bumbu halus:
- 5 siung bawang putih
- 1/2 sdt merica butiran
- 1/2 cm jahe
- 2 sdt garam
Pelengkap:
- Kacang kedelai goreng
- Daun bawang iris halus
- Bawang goreng
- Sambal rawit merah
- Jeruk limau
Cara membuat soto daging Bandung:
- Potong-potong daging sapi lalu cuci hingga bersih.
- Didihkan air dalam panci, masukkan potongan daging sapi.
- Rebus dengan api kecil hingga daging empuk, ditandai dengan kuahnya yang mulai berkurang.
- Haluskan semua bahan bumbu lalu masukkan ke dalam rebusan daging. Masak hingga mendidih.
- Masukkan irisan lobak hingga agak melunak, angkat.
- Sajikan soto Bandung dengan perasan jeruk limau, taburan kacang kedelai, daun bawang, dan bawang goreng, serta sambal cabai rawit sesuai selera.
Lihat Juga :![]() |
2. Resep soto daging Betawi
Soto Betawi adalah soto khas Jakarta yang disajikan dengan kuah kental dengan isian potongan daging dan kentang rebus. Kuahnya terbuat dari santan sehingga menghasilkan kuah berwarna putih dengan cita rasa gurih. Simak resepnya.
Bahan:
- 500 gram daging sandung lamur
- 2 1/2 liter air
- 200 gram paru, rebus, potong 2x2
- 2 ruas jari kayu manis
- 3 butir cengkih
- 4 batang serai, memarkan
- 2 ruas jari lengkuas
- 10 lembar daun jeruk, buang tulangnya
- 3 lembar daun salam
- 1 sdt pala bubuk
- 4 sdt garam
- 1/2 sdt merica bubuk
- 2 sdt gula pasir
- 500 ml santan
- 2 sdm minyak goreng
Bumbu halus:
- 15 siung bawang merah
- 10 siung bawang putih
- 2 ruas jari jahe
- 2 1/2 sdt ketumbar
Bahan pelengkap:
- 2 buah kentang kukus
- 2 buah tomat
- 2 batang daun bawang
- Bawang merah goreng
- Emping goreng
- Jeruk nipis
- Sambal cabai rawit
Cara membuat soto daging Betawi:
- Siapkan panci berukuran sedang, tuang air. Rebus daging hingga empuk dan matang. Angkat daging.
- Ambil kaldu daging sebanyak dua liter, kemudian sisihkan. Potong daging sapi seukuran 2x2 sentimeter.
- Masukkan kembali ke dalam panci. Tambahkan paru. Masak sampai kuah mendidih.
- Siapkan wajan. Tumis bumbu halus, cengkih, kayu manis, lengkuas, serai, daun salam, dan daun jeruk sampai wangi.
- Masukkan ke dalam kaldu. Masak sampai mendidih.
- Tuang santan, aduk rata. Tambahkan garam, merica, pala bubuk, dan gula. Masak sampai mendidih. Angkat.
- Sajikan soto Betawi bersama bahan pelengkap.
Lihat Juga :![]() |
3. Resep soto daging Madura
Berbeda dengan kuah soto Bandung atau soto Betawi, kuah soto Madura berwarna kuning bening yang berasal dari kunyit. Di bawah ini resep soto daging Madura.
Bahan:
- 300 gram daging sapi, potong 3x3 cm
- 3,5 liter air
- 150 gram paru sapi, rebus
- 4 lembar daun jeruk, buang tulang daunnya
- 3 cm lengkuas, memarkan
- 3 batang serai, ambil bagian putihnya, memarkan
- 6 sdt garam
- 6 sdt gula pasir
- 3 sdm minyak goreng
Bumbu halus:
- 4 butir kemiri, sangrai
- 2 cm kunyit, bakar
- 14 butir bawang merah
- 6 siung bawang putih
- 2 sdt ketumbar
- 2 cm jahe
- 1 sdt merica
Bahan pelengkap:
- 3 batang daun bawang, iris halus
- 3 batang seledri, iris halus
- 3 sdm bawang goreng
- 3 buah jeruk nipis
Cara membuat soto daging Madura:
- Rebus daging dan paru dengan air hingga mendidih. Angkat dan potong-potong kotak, lalu saring air rebusan.
- Rebusan kembali kaldu, masukkan potongan daging sapi dan paru, masak sampai mendidih.
- Tumis bumbu halus, tambahkan daun jeruk, lengkuas, serai sampai harum.
- Setelah itu, masukkan bumbu halus ke dalam rebusan daging. Tambahkan garam dan gula, masak hingga matang.
- Soto siap disajikan dengan pelengkapnya.
Itulah tiga resep soto daging yang lezat dari berbagai daerah. Mana soto daging favorit Anda?
(juh)-
Mengupas Kekuatan Paspor Malaysia yang Jauh Ungguli IndonesiaWejangan Megawati ke Ganjar: Awas Lho ya Kalau Pikiranmu Kontinen, Lebih Baik Berhenti!Perang Tarif, GM Hentikan Pengiriman Mobil dari AS ke ChinaMendag Dorong Selandia Baru Perluas Akses Pasar Bagi Produk UMKM RIEkspor Porang 50 Ribu Ton ke Tiongkok, Indonesia Bertekad Kuatkan Rantai Pasok美行思远 · 西安向你发起艺术灵感位置共享Pengepul Mobil Hadirkan Kaca Film Tolak Panas Paling Kuat di IndonesiaKeluarga Minta Pengusutan Kasus Kematian Bripka AS Ditarik ke BareskrimDiskotik Crown Ditutup, Thanos Gugat Pemprov DKI东京艺术大学研究生入学要求
下一篇:Cara Unduh dan Cetak Kartu Ujian SKD CPNS 2024, Pakai Kertas Ukuran A4
- ·宾夕法尼亚大学建筑系学位设置及申请要求
- ·Tim Densus 88 Tangkap 3 Tersangka Teroris di Tiga Tempat Berbeda
- ·Netizen Murka, Turis China Buang Air di Dekat Istana Raja Thailand
- ·Pengepul Mobil Hadirkan Kaca Film Tolak Panas Paling Kuat di Indonesia
- ·申请圣马丁时装设计学校留学怎么样
- ·Investor Bersiap! Buana Finance (BBLD) akan Sebar Dividen Tunai Rp19,74 Miliar
- ·Siap Tambah Produksi, Emiten Kemasan Salim Group (IPOL) Komisioning Mesin Hybrid BOPP/BOPE
- ·Netizen Murka, Turis China Buang Air di Dekat Istana Raja Thailand
- ·Viral Peternak Buang Susu karena Industri Pilih Susu Impor, Kementan Turun Tangan
- ·Kebijakan Ganjil
- ·平面设计出国留学需要准备什么?
- ·Sematkan Jas PPP, Mardiono Berharap Sandiaga Uno Bawa Hoki
- ·Tak Cuma ke Dewan Pers, Tim Mawar Juga Lapor ke Bareskrim Polri
- ·英国爱丁堡艺术学院申请条件解读!
- ·3 Komisioner Bawaslu Ogan Ilir Jadi Tersangka Dugaan Korupsi Dana Hibah di Pilkada Tahun 2020
- ·Rian Mahendra Ungkap Jalur PO MTI Setelah Resmi Mengaspal
- ·Banyak Turis Langgar Izin Tinggal, Thailand Lebih 'Galak' soal Paspor
- ·Hakim Kabulkan Permohonan Sidang Offline, Lukas Enembe Bakal Hadir ke PN Jakpus
- ·艺术留学应该如何选择国家?
- ·Keluarga Minta Pengusutan Kasus Kematian Bripka AS Ditarik ke Bareskrim
- ·美国动漫专业排名院校TOP6
- ·Polisi Selidiki Video Viral soal Pilot Susi Air Kapten Philips Akan Ditembak KKB
- ·Pengepul Mobil Hadirkan Kaca Film Tolak Panas Paling Kuat di Indonesia
- ·Bahlil Ungkap Kabar Baik Disektor Hulu Migas, Apa Itu?
- ·Prabowo Beri Kepastian soal Kenaikan Tunjangan Guru ASN dan non
- ·INFOGRAFIS: Kaya Khasiat, Ini Jenis
- ·德国柏林工业大学排名怎么样?
- ·Titip ke Dirjen Bea Cukai yang Baru, GAPPRI Sebut Ada Tujuh Tantangan Industri Hasil Tembakau
- ·PLN IP Resmikan PLTS Terapung Muara Nusa Dua, Segini Kapasitasnya
- ·油画专业留学院校哪些比较好?
- ·Mengupas Kekuatan Paspor Malaysia yang Jauh Ungguli Indonesia
- ·Menguat 1,13% di Mei 2025, BI Terus Fokus Bangkitkan Keperkasaan Nilai Tukar Rupiah
- ·Guyonan Jokowi, Tiba
- ·Kebijakan Ganjil
- ·数字媒体专业留学院校推荐
- ·Kepala Daker Makkah: Layanan Akomodasi Untuk Jemaah Haji Indonesia Sudah Siap 100 Persen